PRODUK SIANTAR TOP DIKIRIM KE TOKO REJEKI SNACK
Hari Kamis (12/3/2020) cuaca di Pasar Layur Bulu Bancar Tuban sangatlah panas. Memang cuaca kali ini tidak bisa ditebak, pagi hari mendung, siang sedikit grimis dan ketika matahari tepat di atas kepala, panasnya sungguh luar biasa. Bisa ditakatan musim pancaroba. Artinya peralihan dua musim yang cukup ekstrim, yaitu musim hujan dan musim kemarau atau sebaliknya.
Meskipun di Pasar Layur sangatlah panas, kami tetap bersyukur atas nikmat ALLAH karena saat ini kita masih bisa merasakan musim panas, karena di belahan bumi sana ada daerah yang cuma sebentar kena sinar matahari. Yaa, kita syukuri saja atas nikmat yang diberikan ALLAH kepada kita semua, karena semua selalu ada hikmah yang terkadang kita tidak menyadarinya.
***
Tanggal 7 Maret 2020, kami WhatsApps ke Mas Kholif Zainul Syafiin, Sales Siantar Top “Program Produk Siantar Top apa saja, mas?”. Kemudian Mas Kholif menjawab dengan mengirimkan katalog Produk Siantar Top kepada kami, berikut ini screenshot percakapan kami :
Pada hari Rabu (11/3/2020) kami order Produk Siantar Top Devisi Snack melalui WhatsApps, antara lain:
(1) Program Siantar Top Divisi Snack 1 (Eceran 500)
- 5 Spix Mi Goreng Sambal Balado
- 1 Spix SOBA Ayam BBQ
- 1 Spix SOBA Potato BBQ
- 1 Spix SOBA Sambal Balado
- 1 Leanet Ayam BBQ
- 1 Leanet Sambal Balado
- 1 Tic Tic Mi Ayam Panggang
- 1 Leanet Tic Tic Bawang
- 1 Leanet Tic Tic Sambal Balado
(2) Program Siantar Top Divisi Snack 2 (Eceran 1.000 & 2.000)
- 3 Tic Tic Bawang 2000
- 3 Tic Tic Bawang Pedas Manis
- 3 Suki Mi Ayan Kecap 1000
- 2 Mister Kentang 2000
- 2 Mister Bebeto Saos Sambal 1000
Kemudian, Mbak Nirmala Anindita Weda, Sales Siantar Top Devisi Biskuit sekitar pukul 10.30 berkunjung ke toko kami, dan kamipun melakukan order sebagai berikut:
(3) Program Siantar Top Divisi Biskuit 1
- 1 dus DEO Goriorio Vanilla
- 1 dus DEO Goriorio Cokelat
- 1 dus Goriorio Magic Vanila
- 1 dus Goriorio Super Biskuit
- 1 dus GO! Choco Crepes
- 1 dus MY Choco
(4) Program Siantar Top Divisi Biskuit 2
- 1 dus DEO GO! Potato
- 1 dus Go! Potato Fukumura
- 1 dus Go! Potato Cheese
- 1 dus GO! Malkist Coklat
- 1 dus Goriorio O-TAM TAM
Kami juga mengajukan retur berupa MY Choco 1 box yang telah kadaluarsa, kemudian Mbak Weda membuatkan Faktur Retur.
***
Terus terang hari kamis, kami tutup lebih cepat karena cuaca sangat panas dan sumuk. Kami pun menunggu kiriman dari Helper PT Semestanustra Distrindo, yang merupakan perusaan distributor Produk Siantar Top. Sambil menunggu kiriman barang Siantar Top, kami meluangkan waktu di Toko Rejeki 3 untuk melengkapi barang-barang yang habis. Karena dirasa lama kami pun beranjak pulang ke rumah, dan chat dengan Sales Siantar Top, jadi dikirim kapan barang yang telah kami order sebelumnya.
Sekitar pukul 14.30 WIB ada telp dari Saprol, Helper PT Semestanustra Distrindo bahwa kita dalam perjalan ke Pasar Layur Bulu Tuban. Kami pun yang di rumah, langsung bergegas ke pasar layur dan Produk Siantar Top yang telah kami order sebelumnya langsung masuk Toko Rejeki Snack, antara lain :
Program Siantar Top Divisi Snack 1 (Eceran 500)
- 1 dus Spix SOBA Mie Rasa Sedap Sambal
- 1 dus Spix SOBA Mie Rasa Ayam BBQ
- 1 dus Spix SOBA Mie Rasa Potato BBQ
- 1 dus LEANET Tic Tic Rasa Bawang
- 1 dus LEANET Tic Tic Rasa Sambal Balado
- 1 dus LEANET Keripik Rasa Ayam BBQ
- 1 dus LEANET Keripik Rasa Sambal Balado
- 1 dus LEANET V-tos Rasa Sapi Panggang
- 1 dus LEANET V-tos Rasa Kentang
Program Siantar Top Divisi Snack 2 (Eceran 1.000 & 2.000)
- 3 dus Tic Tic Rasa Bawang Asli
- 3 dus Tic Tic Bawang Rasa Sambel Colek
- 3 dus Suki Mie Ayam Kecap
- 3 dus Mister Kentang Goreng
- 3 dus Mister Bebeto Rasa Saos Sambal
Program Siantar Top Divisi Biskuit 1
- 1 dus DEO Goriorio Vanilla
- 1 dus DEO Goriorio Cokelat
- 1 dus Goriorio Magic Vanila
- 1 dus Goriorio Super Biskuit
- 1 dus GO! Choco Crepes
- 1 dus MY Choco
Program Siantar Top Divisi Biskuit 2
- 1 dus DEO GO! Potato
- 1 dus Go! Potato Fukumura
- 1 dus Go! Potato Cheese
- 1 dus GO! Malkist Coklat
- 1 dus Goriorio O-TAM TAM
Hallo siantar top
Saya abdul dari pulau lombok dan sekarang tinggal di di jawa probolinggo saya kerja sebagai sales motoris snack ringan
Saya memulai pekerjaan ini sudah hampir 2 bulan
Dan saya Senang menganvas produk siantar top
Kebetulan sayang baru satu bulan menekuni sales motoris
Saya mau bertanya
Apakah saya bisa langsung mendapatkan produk siantar top tanpa melalui toko grosir biar saya bisa mendapat ke untungan lebih besar
Sekedar bertanya semoga ada jalan
Terimakasih